Cara Membatasi Pengguna Bolt Hanya Satu User

Sponsor Iklan:

Sponsor Iklan:


Cara Setting Modem Bolt Supaya Bisa Dipakai Hanya 1 User - Hai rekan Hutama Share, kali ini mimin akan share: Cara Setting Modem Bolt Supaya Bisa Dipakai Hanya 1 User ...

Mimin buat artikel ini, karena banyak yang bertanya:
Emang bisa yah, modem bolt di setting supaya bisa dipakai hanya 1 user ???

Bisa Dong, malah kita bisa setting atau batasi penggunanya sesuka kita sesuai user max yang sudah tertera pada spesifikasi produk bolt itu sendiri:

Kalian bisa baca Produk dan Spesifikasinya Disini :  KLIK

Yuk .. langsung saja kita bahas Cara Cara Setting Modem Bolt Supaya Bisa Dipakai Hanya 1 User :

1. Nyalahkan modem bolt kalian, lalu hubungkan ke komputer menggunakan kabel USB dan masuk ke Web GUI dengan mengetikan 192.168.1.1 pada address bar software browser kalian.

Cara Membatasi Pengguna Bolt
Cara Membatasi Pengguna Bolt

2. Login dengan password : admin , lalu pilih menu Setting > Wifi Settings > Basic Settings.
Cara Membatasi Pengguna Bolt


3. Lalu pilih menu Max Station Number, disitu kalian bisa membatasi pengguna untuk modem bolt kalian. Kalau kalian hanya ingin 1 pengguna saja yang bisa terkoneksi ke modem bolt kalian, kalian rubah 1 pada menu Max Station Number.
Cara Membatasi Pengguna Bolt


4. Sesudah kalian menuntukan berapa User Max pada modem bolt kalian, klik tombol Apply.

5. Horeee kalian sudah bisa membatasi jumlah user yang dapat terhubung ke modem bolt kalian :D :D :D


Itulah sedikit informasi tentang Cara Membatasi Pengguna Bolt  yang bisa mimin sampaikan.

Semoga artikel ini bermanfaat untuk kalian semua, Terimakasih telah berkunjung di blog yang sederhana ini :D

Sponsor Iklan:

Artikel Menarik Lainnya

Previous
Next Post »